Dan Bau adalah alat musik tradisional rakyat vietnam yang berupa sitar tunggal. Nada yang dihasilkannya adalah nada-nada melankolis yang lembut, dan pertama kali di buat di vietnam pada tahun 1770.
Tampilan alat musik ini adalah sanagat sederhana yaitu terdiri dari sebuah bambu, tongkat, senar dari sutra dan sebuah labu atau tempurung kelapa. senarnya terikat pada bagian ujung tongkat yang melekat pada bambu. Tempurung kelapa yang melekat pada batang berfungsi sebagai rosonator
0 komentar:
Posting Komentar